Category Archives: Modul Training

KURSUS ONLINE, SCALE UP BISNIS : MEMBUKA KANTOR CABANG

Mendirikan kantor cabang tidaklah semudah yang kita pikirkan, karena ada beberapa hal yang harus dipersiapkan seperti:
• Pimpinan kantor cabang,
• Infrastruktur,
• Model distribution channel dan strategy pemasaran, dll

Serta yang tak kalah penting adalah bagaimana Kantor cabang yang baru didirikan itu bisa menghasilkan profit.

Pada pelatihan ini akan dibahas mengenai beberapa hal penting :
BAGIAN 1
• Tujuan mendirikan kantor cabang.
• Infrastruktur kantor cabang.
• Struktur organisasi kantor cabang.
• Kiat mempersiapkan pimpinan kantor cabang.

BAGIAN 2
• Job Description & KPI kantor cabang.
• SOP dan MOU kantor cabang.
• Biaya-biaya kantor cabang.
• Dokumen dan rekaman kantor cabang.
• Skill dan pengetahuan SDM dan manager cabang.
• Finance kantor cabang.

BAGIAN 3
• Management Piutang dagang kantor cabang.
• Channel & Supply Chain management.
• Sales territory management.
• Marketing Strategy kantor cabang.

Bagian 4
• Promotion strategy dan program promosi.
• Summary & Kesimpulan pelatihan selama 4 Kali.

Jangan sampai ketinggalan waktu untuk mengetahui secara detail bagaimana cara anti gagal untuk membangun kantor cabang melalui pelatihan ini.

Investasi : Normal Rp 6.500.000,-/Peserta

Early Bird : Rp 3.699.000,-/Peserta

3 peserta sekaligus : Rp 3.299.000,-/Peserta

Seat Terbatas !!!!

Informasi dan Pendaftaran:
0812-5298-2900

TRAINING STRATEGI MEMASARKAN KREDIT MICRO DAN MAINTENANCE COLLECTION NASABAH


Memasarkan produk keuangan dengan “Nasabah bayar lancar” memang tidak mudah, oleh sebab itu dibutuhkan cara memasarkan dengan terobosan baru, seperti menghimpun data base calon Nasabah dari sumber clear, melakukan follow up sampai memproses permintaan dana dan pemenuhan persyaratannya.

Proses penawaran sampai closing membutuhkan beberapa tahap yang mesti dilakukan step by step dengan baik, sehingga Nasabah kredibel bisa diperoleh dengan baik dan laincar.

Pekerjaan penawaran hingga closing belum menjadi bagian aktivitas yang terputus atau selesai, namun dibutuhkan aktivitas untuk memaintenance collection atau re-payment Nasabah agar terjadi kesinambungan. Semua rahasia ini ada di pelatihan ini.

Ikuti pelatihan ini untuk meningkatkan performace : Marketing, surveyor dan colletor anda.

Materi Pelatihan

  1. Strategi menggali data Nasabah
  2. Langkah-langkah dalam melakukan prospekting dan penawaran
  3. Digital marketing (Memanfaatkan sosmed untuk dapatkan Nasabah)
  4. Handling objection & Technique Closing
  5. Mengelola pembayaran Pinjaman Nasabah
  6. Memecahkan masalah pinjaman Nasabah yang tidak lancar secara win-win solution

Beberapa manfaat yang didapatkan oleh PESERTA  dari pelatihan ini antara lain:

  1. Peserta mahir dalam memasarkan produk keuangan, mulai dari menggali data base, melakukan penawaran, mem-follow up sampai dengan memproses kebutuhan dana yang akan dicairkan.
  2. Melalui pelatihan ini peserta memiliki keterampilan dalam memaintenance Nasabah agar langgeng dan berkesimbungan dalam memakai jasa perusahaan dalam hal keuangan.
  3. Peserta memiliki skill baru dalam pemasaran produk jasa keuangan, dan skill baru dalam pemeliharan pelanggan, seperti melakukan collection dari tahap kasus ringan sampai berat kelancaran bayar Nasabah.

Target peserta

Surveyor, collector dan marketing KOPERASI, KOPKAR, BPR dan KSP

Jadwal : 27 November 2021

Via Google Meet

Pukul : 09.00-16.00 WIB

Investasi : Rp 1.500.000,- (Normal)

Early bird : Rp 1.050.000,-/per orang ( Hanya 20 Orang)

Fasilitas :

  • Hand Out
  • E- Serificate

Info : www.konsultanbisnissurabaya.com

Daftar : 081-252982900