Tag Archives: butuh seminar body language in selling skill

16Jul/15

BODY LANGUAGE IN SELLING SKILL

Saat ini menjual tidak mudah lagi, apalagi banyak pilihan produk yang ditawarkan sehingga ketika konsumen hendak membeli akhirnya dibatalkan karena tidak bisa membuat keputusan. Pada materi Body Language in negotiation skill  para penjual diajarkan bagaimana mengetahui pikiran konsumen melalui gerakan telapak tangan, isyarat mata, gerakan dengan alat bantu, dan anggota tubuh lainnya. Dengan memahami arti berbagai gerakan tubuh para penjual  bisa menghemat waktu, berbicara yang tidak perlu, tepat pada sasaran, meraih omzet terbanyak dengan cepat, membantu mengambil keputusan dengan cepat, menyediakan produk dengan tepat, sebagai pengenalan dan jalan pembuka, meningkatkan jumlah kunjungan, meninggalkan konsumen tanpa sakit hati, menutup penjualan win-win solution.

®Materi Pelatihan

 Bagian I

PENDAHULUAN ( SIKLUS PENJUALAN, KONSEP BUYING MOTION, KEGAGALAN DALAM PENJUALAN, KEUNGGULAN PENJUALAN MELALUI PENGETAHUAN BODY LANGUAGE)

Bagian II

MENGENALI BAHASA TUBUH KONSUMEN (MEMBACA PIKIRAN KONSUMEN MELALUI: GERAKAN TELAPAK TANGAN,MEMBACA PIKIRAN KONSUMEN MELALUI: ISYARAT MATA, MEMBACA PIKIRAN KONSUMEN MELALUI :MAKNA MENGUSAP DAN MENUTUP DAERAH SEKITAR WAJAH, MEMBACA PIKIRAN KONSUMEN MELALUI: MAKNA GERAKAN TANGAN TANPA DISADARI, MEMBACA PIKIRAN KONSUMEN MELALUI : BENDA PEMBANTU SEBAGAI GERAK ISYARAT, MENGAMANKAN DIRI DENGAN ANGGOTA TUBUH, GERAKAN ISYARAT LAIN YANG DAPAT DIKETAHUI ARTINYA, MENGENAL PETA MENTAL KONSUMEN DAN CARA MENGATASINYA)

Bagian III

APLIAKSI PENGETAHUAN BAHASA TUBUH PADA SENI NEGOSIASI ( GAMBIT AWAL, GAMBIT TENGAH, GAMBIT AKHIR)

Bagian IV

APLIKASI PENGETAHUAN BAHASA TUBUH PADA HANDLING OBJECTION TECHNIQUE & CLOSING TECHNIQUE

Tujuan Pelatihan

  1. Memanfaatkan gerakan isyarat dari tubuh konsumen dalam keputusan melanjutkan penawaran atau tidak, atau sebaliknya melakukan persuasi dengan tepat atas gerak isyarat yang ditangkap oleh sales force.
  2. Untuk meningkatkan skill para sales force dalam bidang penjualan, khususnya dalam mempercepat proses selling hingga terjadi closing.
  3. Melatih sales force untuk menggunakan strategi dan taktik dalam penjualan melalui pengetahuan gerak isyarat yang dimunculkan dari tubuh konsumen.
  4. Melatih sales force untuk memahami pengetahuan mengenai signal (bahasa tubuh) konsumen ketika sedang melakukan aktivitas penjualan sehingga dapat mengefektifkan waktu yang dimiliki.
  5. Memberikan pemahaman pada sales force untuk menganalisa kebutuhan secara cepat dari signal-signal yang dimunculkan dari gerakan tubuh konsumen.
  6. Memberikan pengetahuan sales force untuk memahami dengan tepat kemauan sebenarnya para konsumen mereka ketika dalam proses penawaran produk.
  7. Mengenali expresi konsumen ketika sedang menolak atau sedang berminat pada produk yang ditawarkan.

Metode pelatihan

Ceramah Interaktif, pemutaran film, latihan/workshop & contoh kasus.

Fasilitas : File Foto training, Sertificate dan hand out

Durasi : 6 Jam

Peserta : Manager Principal/Manager Distributoir/ Sales Supervisor Distributor/Sales supervisor Principal/ Marketing staff Principal dan Salesman maupun Collector Distributor.

Investasi : Rp 1.950.000,-

Call atau sms ke : 0818521172